Training Jarak Jauh ? Via Zoom Meeting Maintenance Planning & Scheduling

PENDAHULUAN

Pemeliharan merupakan suatu fungsi dalam suatu perusahaan yang sama pentingnya dengan fungsi- fungsi lain seperti produksi.

Handoko (2000: 157) menyatakan bahwa “pemeliharaan merupakan salah satu fungsi pelayanan penting dalam kegiatan – kegiatan produksi dalam mengantisipasi daya pakai mesin- mesin atau peralatan dan perbaikan kerusakan”.

Menimbang cukup kompleknya materi pelatihan Pemeliharaan Perencanaan & Penjadwalan ini bagi peserta, dibutuhkan training provider yang berpengalaman di bidangnya agar tidak membuat peserta tidak menjadi cepat bosan dan jenuh dalam mendalami bidang teknik ini.

TUJUAN PELATIHAN

Dengan mengikuti pelatihan Pemeliharaan Perencanaan & Penjadwalan Peserta dapat berbagi pengetahuan / sharing knowledge mengenai Pemeliharaan Perencanaan & Penjadwalan dengan peserta dari perusahaan lain yang bergerak di bidang human resources

MATERI PELATIHAN

  1. Maintenance Definitions
  2. Breakdown Maintenance
  3. Predictive Maintenance
  4. Preventative and Scheduled Maintenance
  5. Predictive Maintenance
  6. Use of Condition Monitoring
  7. Determining Maintenance Schedules based on Condition Monitoring
  8. Preventative Maintenance
  9. Maintenance Scheduling
  10. Advantages of Preventative Maintenance
  11. Maintenance Planning
  12. Planning Methods for Outages
  13. Critical Path Method (CPM)
  14. Practical CPM Applications and Examples
  15. Maintenance Reporting and Performance Measurement
  16. Maintenance Reporting
  17. Indices for Performance Measurement
  18. The bascis of Graphic Presentations
  19. Maintenance Management (MM) Software
  20. Uses of MM Software
  21. Modern MM Systems
  22. Case Studies
  23. Examples of appropriate and inappropriate scheduling/planning

METODE TRAINING

Penyampaian konsep, Diskusi, Latihan & Studi kasus

FASILITAS

  • Modul Training softcopy dalam flashdisk, E-Certificate of Attendance dan Trainer yang berkualitas

REGISTRASI & INFORMASI

Ida 083835363200
Email : marketing@stc.co.id

PT Surabaya Teknika Cipta Konsultan
Jl. Garuda 28, Betro, Sedati, Sidoarjo, Jawa Timur 61253

Inhouse & Public Training – Sertifikasi – Konsultan